Rabu, 22 Januari 2014

Profil PT. Natural Nusantara NASA

produk pertanian

Sekapur Sirih

Lahir dari sebuah keprihatinan mendalam umumnya terhadap kondisi ekosistem di muka bumi yang mengalami proses kerusakan akibat pengembangan dan rekayasa kimia dasar dengan dosis dan pengaplikasian yang kurang bijaksana yang diantaranya melanda dunia AGROKOMPLEKS (Pertanian, Peternakan, Perikanan) yang berujung pada manusia pada akhirnya. Secara lebih khusus dan mendalam juga mencermati kondisi dunia AGROKOMPLEKS Di Indonesia dimana aspek yang paling mendasar yaitu Obyek (menyangkut tanaman, ternak, ikan) dan Subyek (menyangkut Pelaku pertanian/petani) yang masih memprihatinkan di semua sisi dimana sesungguhnya begitu besar potensi Indonesia di bidang AGROKOMPLEKS untuk sarana mewujudkan cita-cita kemerdekaan “INDONESIA MAKMUR RAYA BERKEADILAN” . Di sisi Obyeknya, aspek Kuantitas - Kualitas - Kelestarian (K-3) produksi Agrokompleks masih jauh dari potensi optimalnya sementara di sisi Subyeknya, aspek Pola pikir - Mental - Motivasi - Keilmuan - Modal juga masih belum mencapai kompetensinya.

produk pertanian

Sadar terhadap kondisi tersebut maka semenjak tahun 1985 telah dilakukan penelitian dan pengembangan untuk perbaikan lingkungan yang terutama ditujukan untuk aspek obyeknya dahulu yang hingga sekarang telah menghasilkan banyak produk dan teknik budidaya di bidang AGROKOMPLEKS dan teknologi perbaikan/reklamasi lahan-lahan yang rusak atau tercemar yang semuanya berasaskan Back to Nature (Kembali Ke Alam) sesuai agenda 21 hasil Konfrensi Tingkat Tinggi (KTT) BUMI di bawah panji PBB bertempat di Rio de Janairo tahun 1992. Pengembangan aspek Subyek (SDM Pertaniannya) dilakukan melalui pola networking sehingga bertahap diharapkan dapat ter- up grade (meningkat) di sisi pola pikir, mental, motivasi, keilmuan dan permodalan dengan cukup efektif, efisien dan cepat. Dengan Prinsip kerja untuk bisa menjadi mendapatkan P-rofit, P-engetahuan, L-eluasa, NA-ma baik, S-ilaturahmi dan A-mal ( PPL NASA ) maka kami berjuang mewujudkan :

produk pertanian

Visi : Hidup Bahagia dan Sejahtera Selaras Alam

Misi : Bersama Menuju Masa Depan Lebih Baik

Tujuan : Pemberdayaan Potensi Sumber Daya Alam (SDA) dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang Berkelanjutan Dengan semangat mencapai “INDONESIA MAKMUR RAYA BERKEADILAN” serta memberikan sesuatu yang bermanfaat dan bermakna bagi Dunia.

produk pertanian

SEMANGAT PAGI...!!! Apakah anda menginginkan sebuah bisnis dengan potensi besar, modal tidak besar serta waktu yang flexibel ? Dapat meningkatkan pola pikir, mental, motivasi dan public speaking ? Bisnis dengan jaringan yang luas ? Dapat membantu banyak orang ? Memperkokoh ketahanan ekonomi bangsa ? Dan turun berperan dalam perbaikan lingkungan hidup ? Bersama nasa ( Natural Nusantara ) kita mewujudkan semua keinginan tersebut !

Nasa ( Natural Nusantara ) Adalah sebuah perusahaan networking dalam negeri dengan produk-produk alami asli karya anak bangsa yang telah teruji teknologinya meliputi bidang ARGOKOMPLEKS ( pertanian, kehutanan, peternakan, perikanan ), kesehatan, kebutuhan rumah tangga dan teknologi inovatif.

POLA BISNIS NETWORKING NASA :

¤ Marketing plan dan program bisnis yang akan memberikan penghasilan jangka pendek dan panjang dengan potensi penghasilan belasan, puluhan, ratusan juta bahkan milyaran rupiah.

¤ Modal relatif tidak besar dengan waktu bisnis yang fleksibel serta bisa di jalankan kapan pun dan dimana pun.

¤ Disupport oleh beragam pelatihan hard skill dan soft skill yang akan meningkatkan kualitas hidup anda.

¤ Melibatkan banyak orang sehingga dapat membantu menciptakan lapangan kerja bagi banyak orang.

¤ Memberikan peluang bagi anda untuk dapat memperluas dan mempererat jaringan pertemanan.

¤ Dengan lingkup produk di bidang ARGOKOMPLEKS, kesehatan, kebutuhan rumah tangga, teknologi inovatif akan memiliki aspek pasar yang sangat luas dan besar dari pedesaan hingga perkotaan, mulai lapisan bawah hingga atas serta melingkupi semua makhluk hidup ( Tanaman, Hewan, Manusia ) yang berlaku sepanjang masa.

¤ Dengan beragamnya komoditi ARGOKOMPLEKS, luasnya lahan, besarnya jumlah penduduk indonesia akan memberikan potensi bisnis yang sangat besar.

¤ Dengan teknologi yang sudah teruji di bidang ARGOKOMPLEKS dan kesehatan akan dapat membantu meningkatkan kesejahteraan petani, peternak & petambak ( mayoritas penduduk indonesia ) melalui peningkatan produktivitas ARGOKOMPPLEKS, juga membantu menyehatkan masyarakat dari berbagai jenis penyakit sehingga banyak orang akan terbantu dan produktivitas nasional meningkat.

¤ Dengan teknologi produk alami yang sudah teruji akan mendukung perbaikan dan pelestarian lingkungan hidup.

¤ Dengan produk asli karya anak bangsa akan turut serta berperan memperkokoh ketahanan ekonomi bangsa & negara di era globalisasi dunia.

Bagaimanapun juga kesuksesan salam hidup sering di tentukan oleh pilihan tepat yang diambil serta kemauan besar memperjuangkan pilihan tersebut secara konsisten !!

MARI BERJUANG BERSAMA UNTUK INDONESIA MAKMUR RAYA BERKEADILAN.

BERSAMA MENUJU MASA DEPAN LEBIH BAIK

SEMANGAT PAGI....!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar